Desa Asuli Kec.Towuti Gelar Rapat Laporan Pertanggungjawaban TA.2020

Selasa ,08 Juni 2021

NasionalismeNews-SulSel_Luwu Timur- Pemerintah Desa (Pemdes) Asuli, Kecamatan Towuti, Kabupaten Luwu Timur menggelar rapat Laporan Pertanggungjawab LPPD Tahun 2020.

Rapat tersebut berlangsung di Aula Kantor Desa Asuli, Senin (07/06)

Dihadiri Anggota BPD Desa Asuli

Sementara rapat tersebut dipimpian langsung oleh Kepala Desa Asuli, Mustaring Beddu.

Dalam sambutannya dikatakan, rapat ini penting untuk menyampaikan laporan pertanggungjawaban LPPD tahun 2020 kepada masyarakat.

Adapun total anggaran dana desa yang dikelolah sebesar Rp.1,7 Miliar lebih, dengan kegiatan Peningkatan pembangunan infrastruktur dan pemberdayaan masyarakat, sudah termasuk operasional perangkat desa dan lain sebagainya.

“Alhamdulillah, dan desa ini kita sudah gunakan sesuai dengan peruntukannya”, Pungkasnya.

Ketua BPD Desa Asuli , Rusdin Muis, sangat mengharapkan dana desa mampu memberikan dampak untuk meningkatan sumberdaya manusia dan meningkatkan ekonomi produktif Masyarakat, semoga dengan dana desa tersebut dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat di desanya melalui program kegiatan yang telah dilakukan.

“Saya sangat mengapresiasi kinerja kepala desa dan perangkatnya yang telah bekerja maksimal dalam membangun desanya kearah yang lebih baik”, Ujarnya. dan sangat diharap untuk tahun berikutnya Proggram Proggram yang akan di rencanakan harus di tingkatkan pemberdayaan dan peningkatan Ekonomi masyarakat Desa Asuli

Hal yang paling penting adalah bagaimana pemerintah desa dapat bersinergi dengan pemerintah Kabupaten melalui program kegiatan yang dilaksanakan.

Ia berharap agar anggaran desa dapat dimanfaatkan dengan baik dan tetap perpedoman pada amanah undang-undang desa tentang pemberdayaan masyarakat melalui dana desa. “Terakhir, hindari persoalan hukum”, Tegas H.Haeruddin Hasan .

Dan dari hasil laporan LPPD kepala desa.
Anggota BPD memberikan beberapa catatan untuk tahap perbaikan pada laporan LPPD.

(Hdyt)

Arden Daffa

Leave a Reply

Next Post

Kunker Pangdam XIV /Hasanuddin Mayor Jenderal (TNI) Mochamad Syafei Kasno di Kab. Luwu Timur

Tue Jun 8 , 2021
NasionalismeNews-SulSel_Luwu Timur- Bupati H.Budiman sambut Kunker Pangdam XIV/Hasanuddin di Kabupaten Luwu Timur Bupati Luwu Timur H. Budiman didampingi Kapolres Luwu Timur AKBP. Indramoko dan Kajari Luwu Timur Muhammad Zubair serta sejumlah pejabat di lingkup Pemerintah Kabupaten Luwu Timur menyambut hangat kedatangan Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) XIV /Hasanuddin Mayor Jenderal […]

Lihat Juga

Chief Editor

Johny Watshon

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua. Ut enim ad minim veniam, quis nostrud exercitation ullamco laboris nisi ut aliquip ex ea commodo consequat. Duis aute irure dolor in reprehenderit in voluptate velit esse cillum dolore eu fugiat nulla pariatur

Quick Links