Presiden Jokowi menerima Kunjungan Resmi Perdana Mentri Jepang

Nasionalismenews.com, Jakarta – Presiden RI Joko Widodo menerima kunjungan resmi Perdana Menteri (PM) Jepang Fumio Kishida di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Jumat (29/04/2022) sore. PM Jepang disambut dengan upacara penyambutan dan diperdengarkannya lagu kebangsaan kedua negara.Presiden Jokowi menerima Kunjungan Resmi Perdana Mentri Jepang

 

Setelah itu, Presiden Jokowi dan PM Fumio Kishida menuju Ruang Teratai untuk melakukan sesi foto bersama dan penandatanganan buku tamu.

 

Usai berbincang sejenak di veranda Istana Kepresidenan Bogor, kedua pemimpin melakukan penanaman pohon bersama di halaman belakang istana. Adapun pohon yang ditanam adalah Pohon Cendana.

 

(Foto: BPMI)

#PotretKabinet

Next Post

Satpol PP DKI Kerahkan 300 Personel untuk Amankan Shalat Idul Fitri di Jakarta Internasional Stadium

Sat Apr 30 , 2022
Nasionalismenews.com, Jakarta – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) DKI Jakarta akan mengerahkan 300 personel untuk mengamankan shalat Idul Fitri 1443 Hijriah di Jakarta International Stadium (JI S), Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta Utara.   “Ada 300 personel,” ujar Kepala Satpol PP DKI Jakarta Arifin saat dihubungi, Kamis (28/4/2022).   Arifin […]

Lihat Juga

Chief Editor

Johny Watshon

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua. Ut enim ad minim veniam, quis nostrud exercitation ullamco laboris nisi ut aliquip ex ea commodo consequat. Duis aute irure dolor in reprehenderit in voluptate velit esse cillum dolore eu fugiat nulla pariatur

Quick Links