Taliban Berkuasa, AS Khawatir Afghanistan Jadi ‘Negara Paria’

NasionalismeNews-Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Anthony Blinken memperingatkan bahwa Afghanistan akan menjadi “negara paria” jika kesepakatan damai tidak tercapai antara pemerintah negara itu dengan Taliban .

“Afghanistan yang tidak menghormati hak-hak rakyatnya, Afghanistan yang melakukan kekejaman terhadap rakyatnya sendiri akan menjadi negara paria,” kata Blinken

logo sindonews

#BukanBeritaBiasa

home amerika

 

Taliban Berkuasa, AS Khawatir Afghanistan Jadi ‘Negara Paria’

Berlianto

Kamis, 29 Juli 2021 – 13:43 WIB

Taliban Berkuasa, AS Khawatir Afghanistan Jadi Negara Paria

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Anthony Blinken. Foto/The Times of Israel

 

facebook sharing buttontwitter sharing buttonlinkedin sharing buttonwhatsapp sharing button

WASHINGTON – Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Anthony Blinken memperingatkan bahwa Afghanistan akan menjadi “negara paria” jika kesepakatan damai tidak tercapai antara pemerintah negara itu dengan Taliban .

 

“Afghanistan yang tidak menghormati hak-hak rakyatnya, Afghanistan yang melakukan kekejaman terhadap rakyatnya sendiri akan menjadi negara paria,” kata Blinken.

Pernyataan Blinken itu muncul setelah dia mengunjungi diplomat tinggi India, Komisaris Urusan Luar Negeri Subrahmanyam Jaishankar, yang berkomitmen untuk bekerja menuju perdamaian di Afghanistan melalui langkah-langkah diplomatik.

Dalam beberapa pekan terakhir, Taliban telah membuat kemajuan besar setelah penarikan pasukan AS dan telah menguasai sekitar setengah dari 421 distrik Afghanistan.

Negara-negara sekitarnya telah menyuarakan keprihatinan tentang meningkatnya aktivitas teroris yang dapat meluas ke negara-negara tetangga.Jaishankar menyebut implikasi keamanan sebagai efek samping yang “tak terhindarkan” dari berakhirnya perang selama 20 tahun dan penarikan pasukan keamanan AS.

“Apa yang dilakukan sudah selesai,” katanya menyerukan solusi diplomatik atas peningkatan aksi militer.

“Ini adalah kebijakan yang diambil, dan saya pikir dalam diplomasi Anda berurusan dengan apa yang Anda miliki,” imbuhnya.Pertemuan Blinken dengan timpalannya dari India bertepatan dengan pertemuan antara delegasi Taliban dan Menteri Luar Negeri China Wang Yi pada hari Rabu,

Arden Daffa

Next Post

Silaturahim dan Rapat kerja BUMD Luwu Timur dengan Kontraktor Nasional. Kamis, 29 Juli 2021

Thu Jul 29 , 2021
NasionalismeNews.Com-SulSel_Luwu Timur-silaturahim dan Rapat kerja BUMD.PT.NUSA TIMUR ENERGI (NTE) Kabupaten Luwu Timur dengan Kontraktor Nasional Yang diadakan di Hotel Laga Ligo Luwu Timur, Kamis 29 Juli 2021 Salah satu BUMD Luwu Timur, PT. NUSA TIMUR ENERGI telah menggelar pertemuan dengan Kontraktor Nasional di ruang Aula Hotel Laga Ligo. Pada acara […]

Lihat Juga

Chief Editor

Johny Watshon

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua. Ut enim ad minim veniam, quis nostrud exercitation ullamco laboris nisi ut aliquip ex ea commodo consequat. Duis aute irure dolor in reprehenderit in voluptate velit esse cillum dolore eu fugiat nulla pariatur

Quick Links